A. DASAR PEMIKIRAN
Ilmu Kesejahteraan Sosial program Studi Strata 1 (S1) memiliki tujuan untuk mempersiapkan para mahasiswa menjadi sarjana Pekerjaan Sosial Profesional yang berlandaskan nilai-nilai ke-Islaman dengan memiliki kualifikasi :
Berdasarkan pada tujuan tersebut diatas, dibutuhkan keseimbangan penguasaan antara teori dan praktek Pekerja Sosial, sehubungan dengan itu untuk menambah wawasan kepada para mahasiswa secara praktis tentang berbagai lembaga sosial/badan sosial penyelenggara usaha kesejahteraan sosial, maka prodi Ilmu Kesejahteraan menyelenggarakan kunjungan kelembagaan ke : UPT Pelayanan Sosial Lanjut Usia Jombang dan UPT Rehabilitasi Sosial Tuna Susila Ngudi Rahayu Kediri.
B. TUJUAN
C. PESERTA KEGIATAN
Kegiatan kunjungan kelembagaan ini diikuti oleh : 60 mahasiswa dan 5 dosen pembimbing
D. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN
Adapun pelaksanaan kegiatan tersebut akan diselenggarakan pada:
Hari/Tanggal : Rabu, 1 Desember 2010
Jam : 08.00 - 13.00 WIB di UPT Rehabilitasi Sosial Tuna Susila Ngudi Rahayu Kediri
13.00 – 17.00 WIB dilanjutkan di UPT Pelayanan Sosial Lanjut Usia Jombang
Tanggal | : | 01 December 2010 |
Tempat | : | UPT Rehabilitasi Sosial Tuna Susila Ngudi Rahayu Kediri & UPT Pelayanan Sosial Lanjut Usia Jomb |